Video Cara Membuat Pastel
Pastel
Bahan-bahan
Bahan kulit :
200 gr Tepung terigu50 gr Mentega
1/2 sdt Garam
75 ml Air matang
Bahan Isi :
3 buah Wortel1 buah Kentang besar
2 buah Bawang putih
2 buah Bawang merah
1/2 sdt Lada bubuk
secukupnya Kaldu, gula
Cara Pembuatan
-
Cairkan mentega. Campur terigu, mentega, garam. Beri air sedikit demi sedikit. Uleni jangan terlalu kuat, yang penting tercampur. Diamkan adonan 30 menit.
-
Siangi dan cuci bersih wortel dan kentang. Potong dadu kecil wortel, rebus 5 menit. Kentang direbus dan kuliti, potong dadu.
-
Tumis bumbu, masukkan kentang, wortel. Tambahkan kaldu dan gula. Aduk hingga rata
-
Ambil adonan kulit, gilas dengan roller pin/botol. Beri isian lalu pilin. Setelah pastel dipilin semua. Siap digoreng dengan api sedang.
-
Siap disajikan dengan saos, cabe rawit
Click here for more...
from #Bangladesh #News aka Bangladesh News Now!!!
Comments
Post a Comment